5 Rekomendasi Tempat Wisata Keren di Malang Tahun 2023 Jangan Sampai Terlewatkan !
Kalau sudah membahas liburan kota malang lah tempat liburan terbaik kalian, kota malang menjadi salah satu destinasi wisata favorit untuk anda. Selain suasannya yang bikin kangen, tempat wisata di malang juga banyak sekali. Jadi gak akan kehabisan ide deh jalan jalan di kota malang apalagi jika liburanya bareng keluarga, pasangan, atau pun teman .
Apa aja sih tempat wisata di malang? Loka Warta akan rekomendasikan 5 wisata yang keren di kota malang
1. Gunung Bromo
Ya, tak lengkap rasanya kalau ke malang tidak berkunjung ke gunung bromo , gunung ini selalu menyita perhatian pecinta alam karena pemandangan yang sangat indah dan memukau.
Kamu bisa mengakses Gunung Bromo dengan kendaraan roda dua maupun roda empat, namun perlu kamu ketahui bahwa kamu akan perlu sewa jeep untuk sampai ke kaki gunung bromo
2. Sumber Sira
Banyak yang belum tau tentang wisata ini karena tempatnya yang terpencil.sumber sira terletak di putukrejo kec. Gondanglegi Kab. Malang, Buat kamu yang suka berenang , basah basah an, snorkeling sumber sira lah tempat terbaik karena pemandan indah , airnya jernih, serta banyak tumbuh tumbuhan hijau menghiasi di sana dan harga masuknya hanya 5k saja murah kan.
3.
Air terjun Tumpak Sewu
Air terjun tumpak sewu malang lebih hits di sebut sebagai Niagara nya jawa timur, terletak di perbatasan malang dan lumajang air terjun ingin menyuguhkan pemandan yang luar biasa mesti airnya tidak sederas niagara tetapi ini memiliki pemandan yang sama semperti Niagara.
4. Museum Angkut.
Siapkan kamera anda karena Museum angkut kamu bisa foto-foto Instagramable sepuasnya, selain berfoto-foto kamu juga mendapatkan pengetahuan tentang sejarah angkutan dari seluruh dunia. Museum angkut bertempat di jl, terusan sultan agung No. 2 Ngagik, kec. Batu,Kota Batu, Jawa Timur.
5. Florawisata San Terra de lafonte
Kalau Jepang saja belum cukup, di Malang kamu juga bisa mengunjungi tempat wisata bernama San Terra de Lafonte. Ini merupakan hamparan taman bunga yang ditanam langsung di pot maupun di gantung.Selain itu, ada spot Instagramable dengan background bangunan warna-warni ala luar negeri. Spot bangunannya ada dari Korea, Belanda, hingga Italia. Berkeliling di tempat ini sudah berasa keliling dunia, ya.Harga: Rp 20.000 - Rp 25.000 Alamat: Jalan Raya Madya, Jurangrejo, Pandesari, Kec. Pujon, Malang, Jawa Timur 65391
Keren suhu😁